Cite This        Tampung        Export Record
Judul STUDI KASUS KELAYAKAN USAHA KOMPARASI PETERNAK MANDIRI DAN PETERNAK KEMITRAAN DI DESA PAREREJO KECAMATAN PURWODADI KABUPATEN PASURUAN / Polbangtan Malang
Pengarang AGUSTINA ARIANTI SERONDANYA (Pengarang)
Penerbitan Malang : Polbangtan Malang, 2023
Deskripsi Fisik 75 hlm
Konten Text
Media Buku Tercetak
Penyimpan Media Hardcopy
Subjek Agrinak, studi kelayakan, usaha komparasi, peternak mandiri, peternak kemitraan
Abstrak Agustina Arianti Serondanya, Nirm 04.09.19.430. Studi Kasus Kelayakan Usaha Komparasi Peternak Mandiri Dan Peternak Kemitraan Di Desa Parerejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Pasuruan. Dosen Pembimbing : Joko Gagung S, SP, M.Agr selaku dosen pembimbing I dan drh. lman Aji Wijoyo, M.Vet selaku dosen pembimbing II. Tujuan dari penelitian ini yaitu Untuk mengetahui kelayakan usaha peternakan ayam broiler pola mandiri dan pola kemitraan di Desa Parerejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Pasuruan dan untuk Menyusun Business Plan usaha peternakan ayam broiler. Lokasi penelitian berada di Desa Parerejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Pasuruan. Penelitian dilakukan selama 2 bulan. Populasi peternak dalam penelitian ini berjumlah 2 peternak. Teknik penentuan sampel menggunakan sampel jenuh yang mana semua populasi di jadikan sampel penelitian. Jenis dan sumber data yang digunakan menggunakan data primer dan data sekunder. Metode pengumpulan data yang dilakukan dengan metode observasi lapangan dan
Bentuk Karya Tidak ada kode yang sesuai
Target Pembaca Tidak ada kode yang sesuai

 
No Barcode No. Panggil Akses Lokasi Ketersediaan
L.310-23175 RES L.310-23175 AGU s Baca di tempat Perpustakaan Pusat Polbangtan Malang - Ruang Koleksi Referensi 2 (Lantai 4) Tersedia
Tag Ind1 Ind2 Isi
001 INLIS000000001344761
005 20241104114636
007 ta
008 241104################|##########|#|##
035 # # $a 0010-1124000002
082 # # $a L.310-23175
084 # # $a RES L.310-23175 AGU s
100 0 # $a AGUSTINA ARIANTI SERONDANYA$e Pengarang
245 1 # $a STUDI KASUS KELAYAKAN USAHA KOMPARASI PETERNAK MANDIRI DAN PETERNAK KEMITRAAN DI DESA PAREREJO KECAMATAN PURWODADI KABUPATEN PASURUAN /$c Polbangtan Malang
264 # # $a Malang :$b Polbangtan Malang,$c 2023
300 # # $a 75 hlm
336 # # $a Text$2 rdacontent
337 # # $a Buku Tercetak$2 rdamedia
338 # # $a Hardcopy$2 rdacarrier
520 # # $a Agustina Arianti Serondanya, Nirm 04.09.19.430. Studi Kasus Kelayakan Usaha Komparasi Peternak Mandiri Dan Peternak Kemitraan Di Desa Parerejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Pasuruan. Dosen Pembimbing : Joko Gagung S, SP, M.Agr selaku dosen pembimbing I dan drh. lman Aji Wijoyo, M.Vet selaku dosen pembimbing II. Tujuan dari penelitian ini yaitu Untuk mengetahui kelayakan usaha peternakan ayam broiler pola mandiri dan pola kemitraan di Desa Parerejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Pasuruan dan untuk Menyusun Business Plan usaha peternakan ayam broiler. Lokasi penelitian berada di Desa Parerejo Kecamatan Purwodadi Kabupaten Pasuruan. Penelitian dilakukan selama 2 bulan. Populasi peternak dalam penelitian ini berjumlah 2 peternak. Teknik penentuan sampel menggunakan sampel jenuh yang mana semua populasi di jadikan sampel penelitian. Jenis dan sumber data yang digunakan menggunakan data primer dan data sekunder. Metode pengumpulan data yang dilakukan dengan metode observasi lapangan dan wawancara terstruktur. Analisis data yang digunakan menggunakan analisis usaha. Hasil analisis menunjukkan bahwa Usaha peternakan ayam broiler di Desa Purwodadi, Kecamatan Purwodadi, Kabupaten Pasuruan. Biaya total produksi yang digunakan oleh kedua peternak ayam broiler adalah untuk peternak pola mandiri sebesar Rp.88.771.994,43, dan untuk peternakan pola kemitraan sebesar Rp.101.300.450. Penerimaan peternak pola mandiri sebesar Rp.129.425.000, dan untuk penerimaan pola kemitraan sebesar Rp.114.280.824 per produksi. Pendapatan peternak ayam broiler pola mandiri sebesar Rp.40.643.005,43, dan untuk pendapatan peternak pola kemitraan sebesar Rp.12.980.374. Revenue/Cost Ratio (R/C Ratio) pola mandiri sebesar 1,45 sedangkan pada pola kemitraan R/C Ratio sebesar 1,12, dan nilai Benefit/Cost Ratio (B/C sebesar 0,45 untuk peternak pola mandiri dan 0,12 untuk peternak pola kemitraan, serta nilai BEP (Break Even Point) kedua usaha tersebut akan mengalami titik impas setelah menjual minimal 4.035.1 Kg ayam broiler dengan harga jual Rp 15.096 untuk peternak pola mandiri dan 5.575,7 Kg ayam broiler dengan harga Rp 16.120 untuk peternak pola kemitraan. viii KATA PENGANTAR Puji syukur penulis ucapkan ke hadirat Tuhan yang Maha Esa karena ata
600 # 4 $a Agrinak, studi kelayakan, usaha komparasi, peternak mandiri, peternak kemitraan
990 # # $a L.310-23175
No Nama File Nama File Format Flash Format File Action
1 LAPORAN TUGAS AKHIR_AGUSTINA ARIANTI SERONDANYA_040919430_AGRINAK 8A. PDF - Agustina A Serondanya.pdf TA_AGUSTINA ARIANTI SERONDANYA pdf Baca Online
Content Unduh katalog